Sosialisasi Buku Pedoman Penulisan Tesis Dan Pelaksanaan Ujian Tesis Program Studi Hukum Program Magister T.A 2023 Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta Yang di paparkan langsung Oleh Koordinator Program Studi Magister Dr. Handar Subhandi Bakhtiar S.H.,M.H M.Tr.Adm Kes. Dilaksanakan Rabu 4 Oktober 2023 Pukul 13.00 s.d Selesai Secara Online Via Zoom Meeting.

Sosialisasi ini Dibuka dengan menayangkan Buku Pedoman akademik dan di jelaskan mulai dari Bab 1-5 secara rinci Oleh Kaprodi, dengan menurunkan panduan Pedoman akademik Uninversitas pada kesempatan kali ini Kaprodi menanyakan permasalahan-permasalahan yang menjadi stigma Mahasiswa karena dengan adanya perubahan Buku Pedoman Akdemik, hal itu juga untuk penyerapan mengenai alaur-alur dalam pengajuan ujian tesis maupun proposal, pada pertemuan kali ini dihadiri Mahasiswa Program Magister Mulai dari Semester I, III, dan IV Sebanyak Jumlah Participant yang ikut dalam sosialisasi ini sebanyak lebih dari 200-an Partisipant dengan mayoritas partisipant yang sudah berkerja sosialisasi ini menarik diikuti karena dorongan dari kaprodi yang men-support dalam penyelesaian studi Magister secara tepat waktu supaya lulusan tepat waktu meningkat dan untuk meluruskan stigma yang beredar di mahasiswa Mengenai Persyaratan Ujian Akhir diantaranya yaitu Tes Toefl, Publish Jurnal, Serta Pembimbing Yang semula 1 menjadi 2 Pembimbing.

Berita Terkait :  Kuliah Umum bersama Bolmer Suryadi Hutasoit dan Kolaborasi Kerjasama FH UPNVJ dengan Heylaw

Pada Sosialiasasi ini dibuka juga sesi tanya jawab, pada sesi ini Mahasiswa dari masing masing Angkatan Samuel Lewerissa dengan Nim 2210623076 menayakan perihal Keterkaitan Publish Jurnal yang menjadi Syarat Ujian Tesis, dalam hal ini kaprodi memberikanjawaban yang sudah di atur dalam Buku Pedoman akademik.

Selanjutnya Pertanyaan Dari Mahasiswa Ayu Octavia Semester III   Nim 2210622036 menayakan Keterkaitan Dosen Pembimbing yang sudah ditetapkan Pada Surat Keputusan Dekan Fakultas Hukum UPNVJ Nomor : 41/ UN61 / FH / TU/ 2023 sebagai pedoman dan acuan untuk mempercepat bimbingan.
Dalam sosialisasi ini kaprodi memberikan arahan dalam bimbingan yang sudah di ataur dalam Surat Keputusan Dekan Tersebut dengan memberikan pembubuhan Tanda tangan di kartu Monitoring baik pembimbing I maupun Pembimbing 2.
Pertanyaan dari Paralam Sinambela Nim 2110622046 terkait mahasiswa yang sudah melakasanakan Proposal sebaikanya dikejar sesuai dengan kalender akademik, dan segera melakukan bimbingan serta penuhi syarat-syarat yang menjadi Pengajuan dalam Ujian Tesis. Sehingga mahasiswa dapat mempersiapkan secara matang dan terstruktur sesuai dengan buku pedoman akademik.
Selanjutnya setelah Diskusi yang sudah dilakukan Ditutup Oleh Kaprodi Dengan Mengucap alhamdulillah dan dilanjutkan dengan Foto Bersama Seluruh Mahasiswa Program Studi Magister Fakultas Hukum Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta”

Berita Terkait :  Artificial Intelligence Risiko-Peluang di Bidang Hukum, Dr. Ir. Agung Haryoso, MSC,. M.Eng. berbicara pada Konferensi Nasional Hukum Acara Perdata VII Kerjasama ADHAPER dan FH UPNVJ
Share

Contact Us

× Ada yang bisa dibantu?