Kamis, 29 Agustus 2024 – Prof. Dr. Wicipto Setiadi, S.H., M.H. Guru Besar FH UPNVJ menjadi salah satu Penguji pada Ujian Promosi Doktor, di Auditorium Prof. Dr. Suwito, MA Sekolah Pascasarjana Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Jakarta.

Promovenda: Yati Nurhayati Soelistijono dengan Judul Disertasi: Konsep dan Implementasi Ahli Waris Pengganti dalam Fikih, Kompilasi Hukum Islam, dan Putusan Peradilan Agama: Analisis Teori dan Praktik Hukum.

Berita Terkait :  Selamat Hari Raya Idul Fitri 1 Syawal 1445 H

Adapun Penguji Yaitu:

  • Prof. Dr. Zulkifli, MA;
  • Prof. Dr. Abdul Gani Abdullah, S.H.;
  • Prof. Dr. Ahmad Tholabi Kharlie, S.H., M.H., MA;
  • Prof. Dr. JM Muslimin, MA;
  • Prof. Dr. Djawahir Hejazziey, S.H., MA;
  • Prof. Dr. Ulfah Fajarini, M.Si;
  • Prof. Dr. Wicipto Setiadi, S.H., M.H.
Share

Contact Us

× Ada yang bisa dibantu?