Kamis, 17 Agustus 2023, UPN “Veteran” Jakarta melaksanakan Upacara peringatan HUT ke-78 RI di UPN Veteran Jakarta. Dalam pembacaan amanatnya Dr. Anter Venus, MA, Comm Rektor UPN “Veteran” Jakarta mengungkapkan Perjuangan itu masih kita teruskan sampai hari ini dengan Merdeka Belajar yang telah kita gerakkan selama empat tahun terakhir. 

Selain mengikuti kegiatan Uppacara memperingati HUT Ke-78 RI keluarga besar Fakultas Hukum juga mengikuti berbagai lomba di lingkungan UPN “Veteran” Jakarta diantaranya lomba fashion show mengenakan baju adat dan lomba parade yang diikuti langsung oleh Dekan FH UPNVJ Dr. Suherman, S.H., LL.M. beserta jajaran dekanat, Dosen-dosen , serta Tenaga Kependidikan FH UPNVJ.

Berita Terkait :  Guru Besar FH UPNVJ Prof. Dr. Wicipto Setiadi, S.H., M.H. menjadi Narasumber pada kegiatan Penataan Peraturan di Lingkungan KPK dan Penguatan Kajian Bukti Permulaan yang diselenggarakan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI
Share

Contact Us

×