Senin, 12 Juni 2023 – Fakultas Hukum UPN “Veteran” Jakarta mengadakan Ujian Akhir Semester (UAS) Semester Genap TA. 2022/2023 secara offline (tatap muka) untuk pertama kalinya setelah melewati masa pandemi COVID-19.

Kegiatan ini didampingi langsung oleh Dr. Suherman, S.H., LL.M. Dekan Fakultas Hukum, Dr. Beniharmoni Harefa S.H., LL.M  Wadek Bidang Akademik dan Abdul Kholiq, S.H., M.H. Kaprodi S1 Fakultas Hukum UPN “Veteran” Jakarta. UAS yang dilakukan secara offline ini merupakan bentuk evaluasi untuk dapat melihat  kualitas mahasiswa/i dalam menerima matakuliah yang sudah dijalankan. Ada 6 (enam) matakuliah yang diujikan pada hari ini seperti matakuliah Bahasa Inggris Hukum, Medikolegal, Metode Penelitian dan Penulisan Hukum, Hukum Perdata Internasional, Hukum Administrasi Negara, dan Perancangan Kontrak.

Berita Terkait :  Fakultas Hukum UPNVJ Lakukan Penandatanganan MOU dengan ALHI Di Ibu Kota Nusantara
Share

90 comments on “Fakultas Hukum UPN “Veteran” Jakarta melaksanakan UAS Offline Perdana Semester Genap TA.2022/2023

  1. Appreciating the time and energy you put into your blog and in depth information you offer. It’s nice to come across a blog every once in a while that isn’t the same unwanted rehashed material. Great read! I’ve saved your site and I’m adding your RSS feeds to my Google account.

  2. I believe that avoiding prepared foods is the first step to lose weight. They will taste fine, but processed foods contain very little vitamins and minerals, making you take more just to have enough vitality to get through the day. When you are constantly consuming these foods, changing to whole grains and other complex carbohydrates will aid you to have more electricity while eating less. Thanks alot : ) for your blog post.

  3. Implementing actions for nature isn’t a separate concept to working a worthwhile, sustainable enterprise or producing quality yields – fairly the reverse, they’re inextricably linked.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Contact Us

× Ada yang bisa dibantu?